Bakal calon presiden Partai NasDem, Anies Baswedan terus melakukan safari politik jelang Pemilihan Presiden atau Pilpres 2024 mendatang. Ia turut mengunjungi relawannya di Negeri Kangguru, yakni Australia. Sebagai informasi, mantan Gubernur DKI Jakarta ini tidak hanya dideklarasikan sebagai capres 2024 oleh Partai NasDem. Anies juga telah mendapatkan dukungan Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dan Partai Demokrat. Lantas, apa saja yang dilakukan Anies di Australia?
Berikut ulasannya. Link Terkait: https://www.suara.com/news/2023/03/06…
Youtube : https://www.youtube.com/c/kapoltv