Sama-sama menjabat sebagai Kepala Bea dan Cukai yang senang flexing (pamer) harta kekayaan, Eko Darmanto memiliki nasib berbeda dengan Andhi Pramono. Berdasarkan catatan Laporan Harta Kekayaan Pejabat Negara (LHKPN), keduanya memiliki harta belasan miliar rupiah. Namun, jika dilihat dari harta yang dipamerkan, membuat data LHKPN masing-masing mereka dipertanyakan. Eko Darmanto sendiri kerap memamerkan gaya hidup mewah termasuk pesawat Cessna melalui akun Instagram pribadinya, @eko_darmanto_bc. Namun setelah viral, akun ini dihapus.
Link Terkait: https://www.suara.com/news/2023/03/14…
Youtube : https://www.youtube.com/c/kapoltv